Depok
4 Maret 2021 13:20 WIB
Pengadilan Negeri Kota Depok Jerat Penerima Sabu 830 Gram Selama 13 Tahun Penjara
4 Maret 2021 13:20 WIB
Penerima sabu seberat 830,31 gram atas nama Mahlil Aziz dan Riski dijatuhkan hukuman selama 13 tahun penjara, oleh Pengadilan Negeri (PN) Kota Depok.