Bandung
6 Agustus 2022 00:49 WIB
Biaya Pemilu Kemahalan, Ridwan Kamil Minta UU Pemilu Ditinjau Ulang
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menilai perlu refleksi terhadap penyelanggaraan pemilu hari ini. Terutama masalah mahalnya biaya pemilu pemilihan langsung.